
- Antara Adat dan Harapan
Di tengah ketatnya adat Baduy, Marno berjuang melawan batasan tradisi demi satu mimpi sederhana yaitu memberantas buta huruf lewat “Komunitas Baduy Membaca”
Cerita ini terekam dalam film dokumenter karya mahasiswa Produksi Media UI berjudul Baduy: The Silenece of Education
- Deretan Prestasi Film Baduy: The Silenece of Education
Film karya mahasiswa Produksi Media UI ini berhasil memenangkan Film Dokumenter Terbaik di VUIFILMFEST 2024. Film ini juga berhasil menjadi Official Selection di Youth Sineas Award 9 2023 dan Budi Luhur 2023
- Pernyataan Kelvin Hananto, selaku sutradara Film Baduy
Saya ingin film ini menjadi pengingat tentang pentingnya melihat sudut pandang lain, terutama dalam hal budaya, Bagi saya, tema ‘pendidikan’ dalam film ini sangat menyentuh karena mengungkap kenyataan pahit tentang bagaimana masyarakat Baduy Luar Kurang menyadari pentingnya pendidikan muda mereka